Australia Awards Scholarships Information Day

SAGU Event - AAS

Halo teman-teman di Jayapura! Apakah Anda siap melanjutkan studi di Australia dan mengembangkan keterampilan untuk menjadi salah satu pemimpin global masa depan Indonesia? Bergabunglah dalam Australia Awards Scholarship Information Day untuk mendapatkan semua informasi tentang cara mendaftar Beasiswa Australia Awards (S2 atau S3), yang akan dibuka pada 1 Februari 2025.

Catat tanggal dan waktunya!
📆 Kamis, 23 Januari 2025
🕰️13.30 – 17.30 WIT
📍Hotel Suni Abepura, Jalan Baru Pasar Lama Abepura

Agenda:

Diskusi dengan alumni, tim Australia Awards di Indonesia dan tim SAGU Foundation sebagai lembaga kursus persiapan IELTS dan TOEFL di Jayapura.

  • Sesi kuis interaktif
  • Presentasi mengenai Beasiswa Australia Awards 2026 Intake
  • Pengalaman yang dibagikan langsung oleh penerima Beasiswa Australia Awards Jenjang S2 dan S3

Sesi informasi ini gratis dan tidak memerlukan pendaftaran. Untuk informasi lebih lanjut, silakan cek di https://australiaawardsindonesia.org/news/detail/244000607/join-the-australia-awards-scholarships-information-day-for-prospective-applicants-from-jayapura

Start Time

1:30 pm

January 23, 2025

Finish Time

5:30 pm

January 23, 2025

Address

Hotel Suni Abepura, Jalan Baru Pasar Lama Abepura

Event Participants